Jumat, 29 Mei 2015

jalan jalan ke makassar yuk

halo gan , apakabar ?
pernah mengunjungi makassar?



makasar merupakan kota ibu kota sulawesi selatan
ya sulsel, banyak pantai yang indah dan kuliner lezat

kamu bisa mengunjungi pantai losari, benteng peningalan belanda dan juga menikmati kuliner lezat seperti , sup konro konro bakar, dan tentunya coto makassar, untuk minuman khasnya , sirup sari markisa,
lezat lah pokoknya

agan bisa coba menginap di hotel murah di makkasar di bawah ini
:
1. Favehotel Daeng Tompo


Favehotel Daeng Tompo adalah rekomendasi hotel di Makassar dengan lokasi paling dekat dengan Pantai Losari. Hanya dengan berjalan kaki selama kurang dari lima menit dari hotel, Anda bisa sampai di bibir pantai. Sentuhan warna merah khas Favehotel menghiasai interior dan perabotan hotel.

Setiap kamar dilengkapi dengan AC, TV layar LCD dan akses WiFi gratis. Anda juga bisa berenang di kolam renang atau makan di restoran sambil berselancar di internet lewat akses WiFi gratis di area umum hotel.

Kamar untuk dua orang di Favehotel Daeng Tompo ditawarkan dengan harga mulai Rp 372.680 per malam.

2. Favor Hotel

Sajian makanan laut Makassar adalah salah satu menu andalan restoran di Favor Hotel. Tak perlu khawatir kolesterol Anda naik, karena Favor Hotel memiliki fasilitas olahraga indoor maupun outdoor yang bisa Anda gunakan.

Selain akses Wifi gratis di dalam kamar, terdapat TV kabel LCD, brankas dan AC. Anda juga bisa menikmati fasilitas olahraga seperti kolam renang dan alat fitness yang tersedia di area umum.

Segala fasilitas yang tersedia dapat Anda nikmati dengan harga mulai Rp 395.000 per malam, sudah termasuk sarapan.

3. Grand Celino Hotel


Grand Celino Hotel merupakan hotel berbintang tiga. Suasana hangat dan rasa nyaman dapat dirasakan melalui interior hotel yang didominasi warna emas dan sentuhan kayu. Anda dapat menikmati santapan khas Makassar oleh juru masak hotel yang diantar langsung ke kamar.

Kamar yang ditawarkan memiliki fasilitas seperti WiFi gratis, TV layar LCD, AC dan kamar mandi dalam lengkap dengan shower serta pengering rambut. Selain itu, terdapat fasilitas ruang pertemuan, laundry dan parkir kendaraan secara gratis.

Tersedia kamar untuk dua orang dengan harga mulai Rp 469.700 per malam, sudah termasuk sarapan.
4. Hotel Horison Makassar


Boleh dibilang Hotel Horison Makassar memiliki fasilitas olahraga terlengkap di antara rekomendasi hotel di Makassar. Hati-hati, jangan sampai terlena dengan eksterior dan interior modern yang bakal bikin Anda betah hingga lupa tujuan wisata di Makassar.

Di dalam kamar tersedia akses kabel internet kecepatan tinggi gratis, TV kabel, telepon, meja dan pemanas air. Anda juga bisa menikmati mini bar di salah satu kamar Hotel Horison Makassar. Di area umum hotel, tersedia klub kesehatan dengan fasilitas kolam renang, sauna, alat olahraga dan akses WiFi gratis.

Segala fasilitas dapat Anda nikmati dengan harga mulai Rp 495.000 per malam, sudah termasuk sarapan.
5. Aswin Hotel

Aswin Hotel memang bukan hotel bintang lima, tapi pelayanan kamar 24 jam nonstop dan interior yang elegan akan membuat Anda sangat nyaman. Melakukan pesta barbeque atau menikmati massage bisa dilakukan di hotel bertarif murah ini.

Tersedia TV layar datar di setiap kamar dengan layanan sarapan gratis setiap hari. Selain itu, tersedia WiFi gratis di area umum, laundry dan layanan tur wisata.

Anda bisa menikmati segala fasilitas dengan harga mulai Rp 415.000 per malam, sudah termasuk sarapan.
6. Hotel Coklat


Sesuai namanya, eksterior dan interior hotel cantik ini identik dengan warna coklat, dengan pencahayaan lembut yang memperkuat kesan elegan. Selain menyajikan menu masakan khas Makassar, Kafe Coklat di hotel ini juga menyediakan makanan Cina dan Barat. Jika Anda menyukai suasana hotel yang tenang, maka Hotel Coklat pilihan yang tepat.

Setiap kamar dilengkapi dengan akses WiFi gratis, TV kabel, telepon dan AC. Tersedia bathtub di dalam kamar mandi. Salah satu kamar di Hotel Coklat dilengkapi dengan mini bar. Terdapat fasilitas umum seperti restoran, ruang pertemuan dan akses WiFi gratis.

Nikmati semua fasilitas di Hotel Coklat dengan menyewa kamar untuk dua orang mulai Rp 361.500 per malam, sudah termasuk sarapan.

7. Vindhika Hotel


Vindhika Hotel adalah rekomendasi hotel di Makassar dengan tarif termurah. Walaupun paling murah, layanannya tak kalah dengan hotel mewah lainnya. Tersedia layanan pijat, layanan kamar 24 jam nonstop dan sarapan yang diantar ke kamar dengan menu pilihan khas Makassar.
Kamar hotel dilengkapi dengan kulkas, TV kabel LCD, akses WiFi gratis dan AC. Selain itu, terdapat meja dan pemanas air di dalam kamar. Anda juga bisa melakukan relaksasi di tempat pijat dan mengakses WiFi gratis di area umum Vindhika Hotel.

Vindhika Hotel menawarkan fasilitasnya dengan harga mulai Rp 338.000 per malam, sudah termasuk sarapan.

sumber: http://docentrust.com/7-hotel-murah-di-makassar-yang-recomended-100-banget/

4 komentar:

  1. terima kasih info'a
    semoga situs web semakin berkembang dan maju

    BalasHapus
  2. kelinci99
    Togel Online Terpercaya Dan Games Laiinnya Live Casino.
    HOT PROMO NEW MEMBER FREECHIPS 5ribu !!
    NEXT DEPOSIT 50ribu FREECHIPS 5RB !!
    Ada Bagi2 Freechips Untuk New Member + Bonus Depositnya Loh ,
    Yuk Daftarkan Sekarang Mumpung Ada Freechips Setiap Harinya
    segera daftar dan bermain ya selain Togel ad juga Games Online Betting lain nya ,
    yang bisa di mainkan dgn 1 userid saja .
    yukk daftar di www.kelinci99.casino

    BalasHapus
  3. Website paling ternama dan paling terpercaya di Asia
    Sistem pelayanan 24 Jam Non-Stop bersama dengan CS Berpengalaman respon tercepat
    Memiliki 9 Jenis game yang sangat digemari oleh seluruh peminat poker / domino
    Link Alternatif :
    arena-domino.club
    arena-domino.vip
    100% Memuaskan ^-^

    BalasHapus
  4. "izin share ya admin :)
    buruan gabung bersama kami,aman dan terpercaya
    ayuk... daftar, main dan menangkan
    Line : agen365
    WA : +855 87781483 :)
    Silakan di add ya contaknya dan Bergabung juga ya :)"

    BalasHapus